-->
Showing posts with label Muslimat NU. Show all posts
Showing posts with label Muslimat NU. Show all posts

04 April 2021

Lambang Resmi Muslimat NU dan Artinya


Lambang Muslimat NU

Lambang Muslimat NU tidak jauh beda dari lambang NU, perbedaannya hanya ada kata "MUSLIMAT".

Arti Lambang Muslimat NU:
  1. Bola dunia terletak ditengah-tengah berarti tempat kediaman untuk mengabdi dan  beramal guna mencapai kebahagian dunia dan akhirat. 
  2. Tali yang mengikat berarti agama Islam sebagai pengikat kehidupan manusia, untuk mengingatkan agar selalu tolong menolong terhadap sesama dan meningkatkan taqwa kepada Allah SWT.
  3. Lima buah bintang terletak diatas, yang  terbesar dipuncak berarti : Sunnah Rasulullah SAW yang diikuti dengan setia oleh empat sahabat besar : Abu Bakar as-sidik, Umar bin Khatab, Utsman bin Affan dan Ali bin Abi Thalib Radhiyallah’anhum.
  4. Arti seluruh bintang yang berjumlah sembilan buah yaitu : Walisongo atau Wali Sembilan yang berarti dalam berdakwah meneladani tata cara Wali Songo, yakni dengan cara damai dan bijaksana tanpa kekerasan.
  5. Putih melambangkan ketulusan dan keihlasan. 
  6. Hijau melambangkan kesejukan dan kedamaian.
  7. Tulisan Nahdlatul Ulama berarti : Muslimat NU bagian yang senantiasa meneruskan dan mencerminkan perjuangan ulama.

 

Sumber dari: http://bahaudinahmad.blogspot.com/2017/11/muslimat-nu.html 

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel